Tim Relawan Bazkopa Mulai Bergerak

Palembang – 28 Juli 2023, Kurang lebih 9 tim relawan dikerahkan oleh Bazkopa untuk memberikan solusi permasalan yang ada di sekitar kota Palembang. 9 tim ini tersebut telah menjalani bimbingan teknik dan dasar-dasar kerelawanan yang baik dan benar. Karena seorang relawan itu harus benar2 lebih mengedepankan kepentingan orang banyak dibandingkan kepentingan dirinya sendiri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Bazkopa

Dapatkan update berita terbaru dan kegiatan Bazkopa

Kantor Baznas
Jln. Kapten A. Rivai No 1385 26 Ilir, Kec Bukit Kecil Palembang

Tentang Kami

Kontak

Cara Donasi

FAQ

©2023 Badan Amil Zakat Kota Palembang. All rights reserved.